Job Fair 2025 Disnaker Kabupaten Semarang

Table of Contents

 


Disnkaer Kabupaten Semarang membuka job fair yang akan berlangsung 9-10 Mei 2025 pukul 09.00-15.00 WIB di Alun-Alun Kalirejo Ungaran

Datang dan siapkan

  1. Berkas lamaran dan CV terbaik kamu
  2. Memakai pakaian sopan dan bersepatu
Link pendaftaran di s.id/jobfair2025

Lokerfresh.web.id adalah sebuah platform informasi lowongan kerja digital yang menyediakan berbagai peluang karir dari beragam sektor industri, mulai dari otomotif, teknologi, retail, hingga keuangan. Platform ini berfungsi sebagai penghubung antara pencari kerja dan perusahaan-perusahaan yang tersebar di berbagai bidang tersebut.